PENDAFTARAN BIMTEK MANDIRI
Dalam Rangka Melaksanakan Peraturan Pemerintah Nomor : 11 Tahun 2017 Tentang Manajemen Pegawai Negeri Sipil BKPSDM
akan melaksanakan Bimbingan Teknis Mandiri dengan Persyaratan Sebagai Berikut :
1. Surat Rekomendasi dari Kepala Perangkat Daerah.
2. Mengisi Formulir Pendaftaran ( Format Terlampir).
3. Pendaftaran dilakukan di BKSPDM Kabupaten Kutai Kartanegara dengan menyampaikan persyaratan poin 1 dan poin 2 diatas,
atau melakukan pendaftaran Bimtek online pada Link berikut : Formulir Pendaftaran Bimtek
4. Pendaftaran Peserta dilakukan selambat – lambatnya tanggal 28 Juni 2019
Untuk informasi lebih lanjut dapat menghubungi :
Sdr. Fiktor, S.P. ( 085250905521)
Sdr. Suherman, SH ( 085242677958)
Surat Pemberitahuan Pendaftaran Bimbingan Teknis Mandiri, Dowload di sini : Surat Pemberitahuan Pendaftaran Peserta Bimbingan Teknis Mandiri 2019.
Tinggalkan Balasan